Tahun 2021 baru saja dimulai.
Biasanya di awal tahun banyak orang ramai-ramai membuat resolusi tahun baru.
Termasuk saya, beberapa kali pernah juga bikin resolusi tahun baru di awal tahun. Tapi baru sebatas ikut-ikutan aja sih😁
">
Tahun 2021 baru saja dimulai.
Biasanya di awal tahun banyak orang ramai-ramai membuat resolusi tahun baru.
Termasuk saya, beberapa kali pernah juga bikin resolusi tahun baru di awal tahun. Tapi baru sebatas ikut-ikutan aja sih😁
Setiap awal pergantian tahun, ritual yang tak pernah kita lewatkan adalah membuat resolusi di tahun baru. Namun masih banyak yang membuat resolusi tak lebih dari sekedar daftar belaka. Kita seringkali tak berusaha sungguh-sungguh untuk merealisasikannya.
Pada artikel ‘Resolusi Bukan Sekedar Ilusi’ yang saya baca di Majalah Pesona edisi Januari 2012, Alexander Sriewijono, seorang pakar psikolog dari Daily Meaning, menyebutkan 5 jurus untuk meraih resolusi.
| Mom of Two | Lifestyle Blogger | Bidadari Shop Owner | Distributor MyWay | Mitra ISC |
Penawaran kerjasama via email : admin@mbaratna.com